
Tanjungpinang – Beritabatam.com | Polres Tanjungpinang melalui jajaran Polsek Tanjungpinang Kota melaksanakan Bakti Sosial Polri “Peduli Masyarakat” di Dapur Arang Kp. Baru RT 03 RW 05 Kel. Kp. Bugis Kec. Tanjungpinang Kota, Sabtu (11/01/20) pukul 10.00 Wib.
Kegiatan dipimpin oleh Kapolsek Tanjungpinang Kota AKP Reza Anugrah Arief Perdana, S.H., S.I.K., bersama personil polsek tanjungpinang kota dan didampingi oleh Amzah ketua RW 05 Kp. Bugis.
Ardi dan Dini Karnia orang tua yang anaknya mengidap penyakit Hidrosefalus atas nama Mazna Clarisa Aprilia berusia 2 Tahun, putri kedua mereka menderita penyakit Hidrosefalus sejak umur 4 Bulan, sampai dengan saat ini masih menjalani pengobatan rutin di RSUP Kepri setiap 1 bulan sekali menggunakan Jamkesda.
Kapolres Tanjungpinang AKBP Muhammad Iqbal S.H., S.I.K., M.Si. melalui Kapolsek Tanjungpinang Kota AKP Reza Anugrah A.P., S.H., S.I.K. menyampaikan “Kami hadir karena rasa kecintaan dan kepedulian kepada warga, ini merupakan wujud kepedulian polri kepada masyarakat,” jelasnya.
Luhut: ‘Kekacauan’ Penunjukan Ahok Tepat Memperbaiki Pertamina
Kapolresta Barelang Himbau Masyarakat ‘Modus Penipuan Tiket Pesawat Murah di Medsos
Gara Gara Pakan “Babi “, Tiga Karyawan PT. Indo Tirta Suaka di PHK Sepihak
Kapolda Kepri Hadiri Syukuran HUT Polairud Ke-69 di Polda Kepri
Lantamal IV Gelar Lomba Menembak Jelang Hari Armada
bright PLN Batam Bersama DLH Taja Kegiatan Goro di Tanjung Riau
Humas Polres Tanjungpinang
Editor: Tonang