
BERITABATAM.COM, Batam – Rudi Amsakar Ucapkan Marhaban ya Ramadhan 1443 Hijriah. Ia mengajak, seperti tahun-tahun sebelumnya, Ramadhan kali ini juga di sambut dengan rasa gembira. “Kami juga ucapkan mohon maaf lahir batin,” katanya lagi.
“Marhaban ya Ramadhan. Selamat menunaikan ibadah puasa,” kata Rudi.
Ia mengajak, seperti tahun-tahun sebelumnya, Ramadhan kali ini juga di sambut dengan rasa gembira. “Kami juga ucapkan mohon maaf lahir batin,” katanya lagi.
Amsakar juga berucap hal yang senada. Menurutnya, Ramadhan merupakan momentum untuk menempa diri lebih baik ke depannya.”Marhaban ya Ramadhan, mohon maaf atas kesalahan dan silaf,” ucap Amsakar.
Seperti diketahui, Ramadhan tahun masih dil aksanakan dalam suasana Covid-19. Namun demikian, pemerintah memperbolehkan Salat Tarawih secara berjamaah dan ibadah lainnya, akan tetapi harus menerapkan protokol kesehatan (protkes) yang ketat.
Imbauan ini, kerap di sampaikan Rudi maupun Amsakar dalam beberapa kali kesempatan bertemu dengan setiap elemen masyarakat. Bukan tanpa alasan, pandemi jika tertangani akan memantik pertumbuhan ekonomi yang semakin maju lagi ke depan.(Bagus/ hs)