
BERITABATAM.COM, Jakarta – PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk (Alfamart) membuka lowongan kerja bagi lulusan SMK Teknik Elektro / Kelistrikan.
Jika ingin bergabung dengan perusahaan ini, silahkan mengirimkan lamaran kerja paling lambat 23 September 2022.
Adapun deskripsi dan persyaratan dari lowongan kerja (loker) PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk (Alfamart)September 2022 adalah sebagai berikut:
Posisi:
Branch Engineering Support
DESKRIPSI PEKERJAAN :
Melakukan serta melaksanakan perawatan serta perbaikan secara teknis bangunan, ME, kelistrikan, sarana dan fasilitas toko maupun office sesuai standart hasil kerja dan pembagian tugas yang di tetapkan.
KUALIFIKASI UMUM :
- Pria
- Usia maksimal 27 tahun
- Lulusan SMK Teknik elektro / kelistrikan (paham kelistrikan bangunan)
- Memahami kelistrikan bangunan
- Kemampuan komunikasi dan kepercayaan diri yang baik
- Memiliki SIM C
- Bersedia kerja mobile
- Bersedia bekerja secara shifting
- Penempatan branch Serang
Jika ingin bergabung di sini bisa mengirimkan lamaran ke SINI.
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan kerjaan (loker) September 2022 itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun. (redaksi)