
BERITABATAM.COM, Batam – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Batam kembali melaksanakan agenda kegiatan di Gedung DPRD Kota Batam, Jalan Engku Putri, Teluk Tering, Batam Kota, Kepulauan Riau, pada Kamis 7 November 2024.
Berikut Agenda Kegiatan DPRD Kota Batam,hari ini:
I. KUNJUNGAN EDUKASI
Siswa/i Sekolah Dasar (SD) Al Kaffah Kota Batam.
Pukul 08.30 s.d 10.00 Wib.Tempat Ruang Rapat Serbaguna DPRD Kota Batam.
Diterima, Ibu. H. Asnawati Atiq, Sekretariat DPRD Kota Batam.
II. RDP KOMISI IV DPRD KOTA BATAM
Terkait Realisasi Belanja Triwulan III APBD Tahun Anggaran 2024, serta hal – hal lain yang dianggap perlu.
Pukul : 09.30 Wib s.d Selesai
Dihadiri :
Dinas Pendidikan Kota Batam.
Pukul : 13.00 Wib* s.d Selesai
Dihadiri : Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Batam
Pukul : 15.00 Wib s.d Selesai
Dihadiri : Dinas Tenaga Kerja Kota Batam.
Tempat :uang Rapat Komisi IV DPRD Kota Batam
III. RDPU KOMISI III DPRD KOTA BATAM :Terkait Penggusuran di RT. 001/002 RW. 010 Kampung Sagulung Indah Kelurahan Sungai Binti Kecamatan Sagulung Kota Batam.
Pukul :10.00 Wib s.d Selesai
Tempat : Ruang Rapat Komisi III DPRD Kota Batam. Dihadiri Dir. Lahan BP Batam, Camat Sagulung, Lurah Sungai Binti,
PT. Berkat Central Malaka;
Bapak. Ginting, Perwakilan Warga Kamp. Sagulung Indah.
IV. RAPAT PARIPURNA Acara :
1.Tanggapan Dan/Atau Jawaban Wali Kota Batam terhadap Pemandangan Umum Fraksi atas Ranperda Penyelemggaran Angkutan Umum Massal sekaligus Pembentukkan Pansus.
2.Tanggapan Dan/Atau Jawaban Fraksi terhadap Pendapat Wali Kota Batam atas Ranperda Perubahan Perda Nomor 3 Tahun 2019 Tentang Penyelenggaraan Pendidikan Dasar sekaligus Pembentukan Pansus.
Pukul : 10.00 Wib s.d Selesai
Tempat :Ruang Sidang Utama DPRD Kota Batam
Pakaian :PSH (Pakaian Sipil Harian)
V . RAPAT PIMPINAN :
Koordinasi terkait Pelaksanaan Reses Tahun 2024, dan hal-hal lain yang dianggap perlu.
Pukul :11.00 Wib s.d Selesai
Tempat : Ruang Rapat Pimpinan DPRD Kota Batam. Dihadiri Pimpinan Alat Kelengkapan DPRD Kota Batam.
Pimpinan Fraksi DPRD Kota Batam. (ria fahrudin)