
This post does not have featured image
BERITABATAM.COM, Jakarta – Disaat Anda tidur cepat maka akan memiliki banyak manfaat untuk tubuh.
Salah satu manfaat tidur cepat adalah meningkatkan kekebalan tubuh.
Selain itu, tidur cepat juga dapat membuat organ tubuh kembali berfungsi dengan baik.
Nah maka dari itu sebaiknya kita memiliki tidur yang cukup dan juga tidur cepat.
Berikut beberapa tips nih agar Anda bisa tidur cepat yaitu dengan cara :
- Mengindari makanan berat atau pedas mendekati waktu tidur
- Buatlah jadwal tidur
- Matikan lampu saat ingin tidur
- Hindari tidur siang
- Dengarkan musik relaksasi
- Lakukan metode pernapasan 4-7-8
- Tidak olahraga intens menjelang waktu tidur
- Perhatikan asupan makanan
- Hindari minuman berkafein
- Membaca buku
- Menggunakan aroma terapi
- Mematikan perangkat elektronik (handphone)
- Ubah gaya hidup menjadi lebih produktif
Jika ingin tidur cepat bisa gunakan tips ini ya agar tidurnya jadi teratur dan juga terhindar dari insomnia. (redaksi)
Artikel ini sudah terbit di mediakepri.co dengan judul Tips Tidur Cepat Agar Terhindar Dari Insomnia